Datang ke Met Gala 2024, Doja Cat Tampil Basah Kuyup
Doja Catselalu dikenal akan penampilannya yang tak terduga. Tak terkecuali penampilannya di Met Gala 2024.
Dalam kesempatan kali ini, rapper asal Amerika Serikat (AS) itu berjalan di karpet merah Metropolitan Museum of Art, New York dengan kondisi basah kuyup.
Sekilas, tak ada yang istimewa dalam penampilannya. Ia hanya mengenakan gaun panjang berwarna putih polos yang sederhana.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pilihan Redaksi
|
Tampilan smoky eyemembuat matanya kian tajam. Semakin dramatis saat sang penata rias Pete McGrath menambahkan riasan cat berupa tetesan air mata yang jatuh ke bawah.
"Untuk tampilan Doja di Met Gala, kami menggunakan glitteruntuk melukis air mata kebahagiaan yang berkilauan dan mempesona mengalir di pipinya," ujar McGrath, mengutip Vogue.
Di malam hari sebelum Met Gala digelar, Doja Cat juga sempat berpose dengan Direktur Kreatif Vetements Guram Gvasalia. Dalam kesempatan itu, ia hanya menggunakan handuk putih yang menutupi tubuh dan kepalanya.
Balutan handuk itu dipadukannya dengan sandal platformserta kalung berlian.
Memang, bukan Doja Cat namanya jika tanpa eksperimen. Dalam sebuah wawancara dengan Harper's Bazaar, ia mengaku kerap bereksperimen dengan fesyen. Hal ini dilakukan untuk menampilkan dirinya sebagai sosok seniman.
"Itu sedikit punk. Ini pasti eksperimental. Tapi, saya menuju ke arah yang lebih gelap dalam hal visual dan fesyen. Saya punya banyak perasaan dan kemarahan yang terpendam, dan saya ingin mengungkapkannya dengan indah," ujarnya.
Met Gala 2024 digelar di Metropolitan Museum of Art, New York, AS, Senin (6/6) malam waktu setempat.
Gelaran kali ini mengusung tema 'Garden of Time' yang terinspirasi dari cerpen klasik tahun 1962. Tema ini mempersilakan para pesohor untuk mengeksplorasi keindahan taman yang utopis dan waktu yang terkadang tak bisa digenggam.
相关文章:
- 世界最好的美术学院大盘点!
- Menparekraf Sandiaga Berniat Ajak Elon Musk Keliling Wisata Bali
- 美术出国留学培训机构有哪些?
- 建筑设计专业大学世界排名之TOP5!
- Putri Candrawathi Nangis Saat Bicara Pelecehan di Magelang, ‘Yosua Saya Suruh Resign’
- Bagi Dividen 52% dari Laba, Emiten Tambang Bauksit CITA Kucurkan Rp1,29 Triliun ke Investor
- 海外留学必备技能盘点,学习、生活双管齐下!
- Presiden Prabowo akan Copot Pejabat yang Persulit Regulasi di Sektor Energi
- Mahfud MD Minta Polisi Tidak Main
- Bitcoin Dekati US$107.000, Hanya 3% dari Rekor Tertinggi
相关推荐:
- Kapolri Ingatkan Kursus Manajemen Pengamanan Stadion Bisa Diaplikasikan
- OSO Instruksikan Kader Satu Komando Saat Buka Rakornas Hanura
- “拖延症”终极拯救指南:英美艺术院校deadline,时间紧迫!
- 海外留学必备技能盘点,学习、生活双管齐下!
- 俄罗斯艺术类大学排名前五的院校
- Lifting Migas Masih Seret, Bahlil: Kami Terpaksa Bertindak di Luar Kelaziman!
- RI Dukung Peran APEC Perkuat Sistem Perdagangan Multilateral
- 艺术生考日本国立大学研究生日语要求是什么?
- Puteri Indonesia dan Mimpi Mooryati Soedibyo untuk Perempuan Indonesia
- KPU Tanggapi Kabar Dedi Mulyadi Jadi Bacaleg Partai Golkar dan Gerindra
- Mobil Berpenumpang Penuh Dibolehkan Lagi di Jakarta
- 香港大学工业设计专业排名
- Tata Cara, Niat, dan Doa Buka Puasa Syawal
- Seorang Simpatisan Tewas Saat Ricuh Penangkapan Lukas Enembe, Keluarga Ogah Diautopsi
- Pengadilan Niaga Tunda Sidang Perdana Kasus Pailit Bangun Cipta Kontraktor
- Tolong Pak Polisi Tolong..Jangan Pukul dan Tendang Pendemo, Pinta Rektor UIC
- 8 Saksi Kasus Senjata Api Ilegal Dito Mahendra Diperiksa Bareskrim Polri
- Andi Pangerang Ditangkap Polisi Setelah Ancam 'Halalkan Darah Muhammadiyah'
- 华盛顿圣路易斯大学建筑学专业解读!
- Jokowi Merapat ke PSI? Golkar Angkat Bicara ke Mana Bakal Berlabuh