Pemerintah Lelang 3 Blok Migas, Potensi Setara 2,2 Miliar BOE
Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) resmi membuka lelang tiga wilayah kerja (WK) minyak dan gas bumi (migas) dalam Penawaran Langsung Tahap 12025. Ketiga wilayah kerja tersebut adalah WK Gagah, WK Perkasa, dan WK Lavender, yang memiliki total potensi sumber daya setara 2,2 miliar barel oil equivalent (boe).
Plt Direktur Jenderal Minyak dan Gas Bumi Kementerian ESDM, Tri Winarno menyampaikan bahwa pemerintah telah menyiapkan skema kontrak dan insentif yang lebih kompetitif untuk menarik investasi baru di sektor hulu migas.
“Beberapa poin penting dari penawaran ini antara lain: bagi hasil untuk kontraktor dapat mencapai hingga 45% hingga 50%, jauh lebih tinggi dibandingkan dengan sebelumnya yang berkisar antara 15% hingga 30%. Hal ini dimaksudkan untuk mendorong investasi, terutama dalam eksplorasi yang lebih agresif," ucapnya dalamm gelaran The 49 th IPA Convention & Exhibition di Ice BSD, Tangerang, Selasa (20/05/2025).
Baca Juga: Bernilai USD 600 Juta, Bahlil Sebut Forel dan Terubuk Proyek Migas Asli Indonesia
Tak hanya itu, Pemerintah juga menetapkan besaran bonus tanda tangan (signature bonus) menjadi sekitar 200.000 hingga 300.000 USD. Angka ini lebih rendah dibandingkan nilai minimum sebelumnya yang berkisar antara 1 juta hingga 2 juta USD.
Jadwal dan mekanisme tata cara Lelang kata Tri telah dipublikasikan di Website resmi Kementerian ESDM. Dimana untuk lelang penawaran langsung tahap I tahun 2025 ini dibuka sejak 20 Mei 2025 hingga batas waktu submission dokumen sampai dengan 4 Juli 2025.
Potensi 3 WK
1. WK Gagah
Terletak di Provinsi Sumatera Selatan, WK ini memiliki potensi sumber daya sekitar 173 juta barel minyak (MMBO) atau 1,1 triliun kaki kubik gas.
2. WK Perkasa
Berada di daratan dan lepas pantai Provinsi Jawa Timur, WK ini memiliki potensi mencapai 228 juta barel minyak (MMBO) atau 1,3 triliun kaki kubik gas.
3. WK Lavender
Wilayah ini terletak di daratan dan lepas pantai Sulawesi Selatan dan Sulawesi Tenggara, dengan potensi gas mencapai 10 triliun kaki kubik. Menariknya, WK Lavender ditawarkan secara khusus kepada PT Pertamina (Persero), sesuai dengan ketentuan Peraturan Menteri ESDM Nomor 35 Tahun 2021 Pasal 39.
下一篇:Deteksi Dini, Kunci Utama Mengatasi Kanker Prostat
相关文章:
- Apa Saja Pantangan di Hari Rabu Wekasan?
- Hadapi Momen Libur Nataru, Bagaimana Strategi Kemenpar?
- Bakal Terapkan KRIS, Ini Daftar Iuran BPJS Kesehatan Per Rabu 15 Mei 2024
- Kabar Baik, Pemprov DKI Gratiskan PBB Rumah NJOP di Bawah Rp 2 Miliar
- Erick Thohir Buka
- Menteri Maman Paparkan Peran SPPG dalam MBG sebagai Ekosistem Pengembangan UMKM
- Demi KTT ASEAN, Heru Budi Bakal Rajin Tanam Pohon di Pinggir Jalan
- Demi KTT ASEAN, Heru Budi Bakal Rajin Tanam Pohon di Pinggir Jalan
- Siapa Sosok 'Kakak Asuh' yang Begitu Kuat Pengaruhnya Dalam Kasus Ferdy Sambo?
- Brigadir J Statusnya Belum Jelas, Kapolri Diminta Nonaktifkan Jenderal Ferdy Sambo
相关推荐:
- Ikuti Tren TikTok, Orang Tua Ini Beri Nama Anaknya 'Demure'
- Alhamdulillah! Satrio Korban Begal Resmi Diterima Jadi Polisi Lewat Jalur Disabilitas
- Sepak Bola, Karnaval, dan Favela, Brasil Lebih dari Itu
- Machu Picchu Perketat Keamanan Usai Insiden Tebar Abu Jenazah Manusia
- Bikin 'Cespleng', Tapi Ini Bahaya Obat Herbal yang Mengandung BKO
- Digarap Polisi, Ahyudin Bilang Begini
- Viral PKL Membludak di Halaman Kota Tua, Satpol PP Jakbar: Itu Video Pas Natal Tahun Lalu
- Peringati Hari Thalasemia, Krakatau Posco Gagas Program Kakak Asuh
- Ngebut! Progres Pembangunan Trek Formula E Sudah Setengah Jadi
- Machu Picchu Perketat Keamanan Usai Insiden Tebar Abu Jenazah Manusia
- Pramugari Ingatkan Penumpang Tak Lepas Alas Kaki di Pesawat, Kenapa?
- Benarkah Pagi Hari Jadi Waktu Tepat untuk Bercinta? Ini Kata Dokter
- Ketua KPU Hasyim Asy'ari Kena Sanksi Peringatan Keras
- KPU Evaluasi Peran Moderator Debat Capres
- Erina Gudono dan Kaesang Babymoon di AS, Apa Itu?
- Tak Gabung Aksi 205, Ojol Serang Bersatu Justru Bagikan Bansos ke Para Driver
- FOTO: Cerita Tenun Setagen di Sukoharjo yang Perlahan Meredup
- Perkuat Bisnis, Dell dan Nvidia Kompak Bikin Server Super AI
- Kolaborasi Strategis Hadirkan Solusi Sosial Lintas Profesi Melalui Inisiatif 'Beyond Legal'
- Riset Luminate