3 Minuman Rebusan Daun Peluruh Lemak Ini Bisa Bikin Berat Badan Turun
Daftar Isi
- Minuman rebusan daun peluruh lemak
- 1. Daun salam
- 2. Daun peppermint
- 3. Daun peterseli
Sejumlah minuman herbalberbahan daun dipercaya bisa membantu menurunkan berat badan. Lantas, apa saja minuman rebusan daun peluruh lemak perutyang bisa bikin turun berat badan?
Lemak pada perut tak cuma mengganggu penampilan, tapi juga membahayakan kesehatan.
Lemak pada perut atau yang dikenal juga sebagai lemak visceral patut diwaspadai. Penumpukan lemak visceral bisa memicu berbagai masalah kesehatan kronis seperti gangguan kardiovaskular, diabetes, hingga jenis kanker tertentu.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pilihan Redaksi
|
1. Daun salam
Minuman rebusan daun peluruh lemak perut yang bisa bikin turun berat badan pertama adalah air daun salam.
Mengutip Healthshots, daun salam mampu menyehatkan pencernaan dan meningkatkan metabolisme. Kandungan kalsium pada daun salam juga bisa membantu membakar lemak.
Anda hanya perlu merebus segenggam daun salam dan meminum air rebusannya. Jika ingin terasa manis, tambahkan saja dengan madu.
2. Daun peppermint
Peppermint punya kemampuan untuk menjaga kesehatan pencernaan dan laju metabolisme tetap terkendali. Dengan dua manfaat ini, peppermint mampu mendukung program penurunan berat badan.
Berbagai jenis teh peppermint tersedia di pasaran dalam bentuk teabag. Anda hanya perlu menyeduhnya dan meminumnya.
3. Daun peterseli
![]() |
Daun peterseli juga jadi salah satu pilihan penurun berat badan alami. Daun ini punya kemampuan untuk mengendalikan kadar air dalam tubuh, kadar gula, dan meningkatkan metabolisme.
Selain itu, daun peterseli juga mengandung serat yang bisa memberikan rasa kenyang lebih lama.
Demikian beberapa minuman rebusan daun peluruh lemak perut yang bikin berat badan turun. Demi keamanan, konsultasikan terlebih dahulu dengan dokter sebelum mencoba rebusan daun di atas.
相关文章:
- Rumah Dinas Lurah di Jakpus Tak Ditempati dan Jadi Gudang, Ini Reaksi Wagub DKI
- Gelar Miss Universe Argentina Dicabut dari Magali Benejam
- Jabatan Tinggal Dua Bulan Lagi, Anies Minta Doa Ulama: Semoga Husnul Khatimah
- Harga Emas Diancam Kian Tenangnya Geopolitik Dunia
- Tanpa Persetujuan Trump, Uni Eropa dan Inggris Terapkan Sanksi Baru ke Rusia
- Viral Perempuan Dibakar Hidup
- Terus Gali Kasus APK Palsu, Bareskrim Polri: 494 Korban, Kerugian Capai Rp11,9 Miliar
- Baru Dilantik jadi Mensos, Segini Harta Kekayaan Gus Ipul
- Efek Minum Kopi Setiap Hari, Ternyata Bisa Kurangi Risiko Diabetes
- KemenPPPA Turun Tangan Kawal Kasus Dugaan Bullying Binus School Simprug
相关推荐:
- Trump Dinilai Mengada
- Terus Gali Kasus APK Palsu, Bareskrim Polri: 494 Korban, Kerugian Capai Rp11,9 Miliar
- Resmikan Kampung Susun Produktif, Anies: Janji yang Diungkapkan, Hari Ini Dituntaskan
- BSSN Lakukan Pengamanan Siber di Event Multilateral HLF MSP dan IAF di Bali
- FOTO: Ekspresi Para Bintang Olimpiade Lewat Nail Art
- Resmikan Kampung Susun Produktif, Anies: Janji yang Diungkapkan, Hari Ini Dituntaskan
- Baru Dilantik jadi Mensos, Segini Harta Kekayaan Gus Ipul
- Pecah Tawuran Di Season City Tambora, Warga Saling Serang Pakai Kembang Api
- Daftarkan Pandai ke KPU, Farhat Abbas Optimis Partainya Jadi Peserta Pemilu 2024
- CEO Kereta Api se
- Anggota DPRD Jabar Waras Wasisto Serahkan Bantuan Ribuan APD ke Polres Metro Bekasi Kota
- Anies Baswedan Bertemu Fraksi Selain PDIP
- Super Sibuk, Pekerja di China Ramaikan Tren 'Olahraga' Baru di Kantor
- Kala Polisi Bergeming Ditanya Orator Demo HMI di DPR: Setuju Gak BBM Naik?
- Tak Mampu Bayar Utang Miliaran, Mantu Nurhadi Bayar Pakai Villa Mewah
- ECB: Trump Sulit Ditebak, Perang Tarif Ancam Stabilitas Sistem Keuangan Global
- APGAI Prihatin Atas Tuntutan PKPU Terhadap Centro & Parkson Departemen Store
- Miss Supranational 2024 Harashta: Banyak yang Suka Budaya Indonesia
- Terpopuler: Kombes Agus Nurpatria Dipecat dari Polri, Anies Diperiksa KPK 11 Jam
- Penjual Gas 12 Kilogram Beralih Jualan Gas 3 Kilogram; Takut Nggak Ada yang Beli